Aturan Staycation di Masa Pandemi

staycation-di-masa-pandemi


Menginap di hotel bisa menjadi salah satu solusi untuk melepas penat dan memenuhi keinginan liburan di masa pandemi COVID-19. Pastinya hotel telah mengikuti Pedoman Layanan Hotel untuk Tamu Selama Masa Pandemi COVID-19 sesuai arahan Kemenparekraf untuk memastikan pengelola hotel bisa menjaga tingkat kebersihan dan keamanan guna mengurangi dan memutus penyebaran COVID-19.

Getpost.id sempat menginap di beberapa hotel selama pandemi, ini hasil pengamatannya.

  1. Sebelum masuk hotel seperti protokol pada umumnya yaitu diperiksa suhu tubuh dan cuci tangan yang telah disediakan.
  2. Wajib memakai masker saat berada di area hotel
  3. Saat di kolam renang lakukan jaga jarak. Jika ramai lebih baik menunda untuk renang sampai sepi.
  4. Saat makan pagi di restoran, makanan diambil oleh petugas hotel. Pengunjung masih bisa makan di resto. Atau di hotel lainnya pengunjung diberikan tisue, sarung tanga, serta sendok garpu saat masuk restoran.

    Selamat Berlibur

    Surafa

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *